Pj Bupati Batang Serahkan 229 Sertifikat Tanah di Proyonanggan Tengah
Batang - Penjabat (Pj) Bupati Batang Lani Dwi Rejeki menyerahkan 229 sertifikat tanah Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) tahun 2023 di Pendopo Kelurahan Proyonanggan Tengah, Kabupaten Batang, Rabu (1/11/2023).